5 Istilah yang anda perlu ketahui tentang SEO

 Search Engine Optimization

Dalam proses pengoptimalan SEO website, kita akan sering bertemu dengan beberapa istilah yang cukup sulit untuk kita mengerti. Istilah-istilah ini mungkin tampak sulit karena kita tidak terbiasa menggunakannya.
Jadi kali ini, saya ingin berbagi beberapa istilah yang akan sering kita temukan dalam proses menguasai ilmu SEO.

crawling
Proses ini juga sering dikenal dengan nama spidering. Proses ini mengacu pada kegiatan robot Google yang menyusuri halaman-halaman yang ada dalam website dan mengenali data yang ada dalam website tersebut.

Indexing
Proses di mana robot Google menyimpan data hasil dari proses crawling tadi. Data ini akan disusun sesuai ketentuan google itu sendiri.

processing
Bila kita telusuri, robot Google akan memeriksa data yang telah melalui proses indexing tadi. Selanjutnya membandingkan dengan pencarian yang dilakukan. Google akan menampilkan hasil pencarian yang paling relevan.

calculating Relevancy
Proses di mana robot Google menentukan hasil pencarian yang paling relevan untuk ditampilkan.

retrieving
Proses menunjukkan hasil pencarian di situs Google.

Dua proses pertama yaitu Crawling dan Indexing adalah dua proses yang dapat kita optimalkan baik dengan cara on-page ataupun off-page .
Untuk mempraktikkan SEO, memang kita tidak perlu memahami istilah-istilah di atas dengan detail. Tetapi dengan memahami istilah-istilah diatas setidaknya akan membantu kita memahami proses pengindexan situs di google ,sehingga kita bisa lebih memaksimalkan SEO  untuk blog ataupun website kita.

Share on Google Plus

About Unknown

0 comments:

Post a Comment